Senin, 06 Desember 2010

KOMPUTER : MEMPERBAIKI FILE RAR YANG RUSAK

MEMPERBAIKI FILE RAR YANG RUSAK

     Bagi teman-teman yang pernah mengalami File RAR yang telah kita download dengan susah payah, ternyata pas di-Ekstrak Filenya rusak alias tidak mau di-Ekstrak. Oleh karena itu semoga Postingan ini dapat bermanfaat.
Ikuti langkah berikut :
1. Klik kanan pada File yang akan di Ekstrak
2.Pilih Extract File
3.Beri Centang pada "Keep Broken File"
4.OK dan Extract kembali

Lihat Gambar








     







    Sedangkan untuk memperbaiki File RAR yang Error :
1.Open File RAR yang Error tersebut
2.Pada Menu Winrar Tools>Repair Archive
3.Rename lagi File yang direpair tadi
4.Ekstrak lagi file tersebut

Cara ini sebenarnya tidak 100% berhasil, tergantung File RAR yang anda download. Kalau parah ya...kemungkinan berhasilnya kecil untuk dapat di Ekstrak file tersebut.SELAMAT MENCOBA









Tidak ada komentar:

Posting Komentar